Konfigurasi webmail dan Squirrelmail untuk mengirimkan e-mail

Assalamu'alaikum warahmatullah wabarakatuh

Selamat sore para pembaca, kali ini penulis akan men-postingkan tentang squirrelmail dan webmail. Oke, langsung saja baca penjelasan dibawah.

Pengertian



SquirrelMail adalah proyek yang menyediakan kedua klien email berbasis web dan proxy server untuk IMAP protokol. 

Sejarah
Bagian webmail dari proyek ini dimulai oleh Nathan dan Lukas Ehresman pada tahun 1999 dan ditulis dalam PHP. SquirrelMail dapat digunakan dalam hubungannya dengan LAMP "stack" , dan setiap sistem operasi lain yang mendukung PHP juga didukung. Web server membutuhkan akses ke server IMAP email hosting dan ke SMTP server untuk dapat mengirim mail.
SquirrelMail webmail output valid HTML 4.0 untuk presentasi, sehingga kompatibel dengan mayoritas saat ini web browser . SquirrelMail webmail menggunakan arsitektur plugin untuk mengakomodasi fitur tambahan sekitar aplikasi inti, dan lebih dari 200 plugin yang tersedia di situs SquirrelMail.
The SquirrelMail IMAP produk server proxy diciptakan pada tahun 2002 oleh Dave McMurtrie sementara pada University of Pittsburgh (di mana ia bernama "up-imapproxy", meskipun telah menjadi lebih dikenal sebagai "imapproxy") dan diadopsi oleh tim SquirrelMail pada 2010. Kedua produk SquirrelMail adalah gratis dan open source software tunduk pada ketentuan dari GNU General Public License (GPL) versi 2.


Latar Belakang

Kita tidak perlu mengirimkan e-mail melalui aplikasi di google seperti gmail, kita bisa mengiirmnya lewat web mail yang fungsi dan kegunaannya sama dengan gmail.

Maksud dan Tujuan

Untuk dapat mengirim dan menerima e-mail seperti aplikasi lainnya.

Waktu Pelaksanaan

Penulis membutuhkan waktu 10 menit tergantung dari kecepatan akses internet.

Alat dan Bahan

  • Koneksi Internet
  • Laptop untuk remote server
  • Server
  • Sudah terinstall web server

Langkah - Langkah

  • Pertama, masuk ke terminal (Ctrl + Alt + T).
  • Remote server seperti biasa, ssh<spasi>username@ip misalnya ssh smkti@192.168.17.2
  • Kemudian install bahan yang dibutuhkan, perhatikan tampilan dibawah.

  • Saat install maka akan muncul tampilan seperti berikut. Tekan enter saja.

  • Pilih internet site > tekan tab > enter.

  • Bila muncul tampilan seperti dibawah, tekan enter saja.

  • Kemudian pada system mail name isikan sesuai dengan username anda > tekan tab > enter.

  • Lalu pilih yes > enter.

  • Kemudian buat folder mail, ketikkan maildirmake /etc/sket/maildir.

  • Edit file main.cf ketikkan nano /etc/postfix/main.cf maka akan muncul tampilan seperti dibawah. Tambahkan pada baris paling bawah teks berikut :
home mailbox = maildir/
Tekan Ctrl + X untuk menyimpan lalu yes dan enter.

  • Lalu ketikkan perintah dpkg-reconfigure postfix maka akan muncul tampilan seperti dibawah.
  • Kemudian ikuti langkah - langkah seperti pada saat anda install pertama kali, ini dilakukan untuk re-install postfix. Tekan enter saja untuk melanjutkan.

  • Bila muncul tampilan seperti dibawah, pilih internet site > tekan tab > enter.

  • Bila muncul tampilan seperti dibawah tekan enter saja.

  • Isikan nama system mail name anda.

  • Selanjutnya anda diminta memasukan root and postmaster kosongkan saja.

  • Lalu muncul tampilan seperti dibawah, biarkan saja tetap default > enter.

  • Pada pilihan force synchronous pilih no > enter.

  • Pada pilihan local network, tambahkan 0.0.0.0/0 > tekan tab > enter.

  • Muncul pertanyaan seperti tampilan dibawah, pilih no > tekan tab > enter.

  • Pada mailbox size limit pilih saja ukuran default > tekan tab > enter.

  • Lalu pada local address tekan enter saja.

  • Pada internet protocols pilih ipv4, karena penulis menggunakan ipv4 > tekan tab > enter.

  • Selanjutnya restart semua service tadi. Perhatikan tampilan dibawah.

  • Setelah konfigurasi dan install mail server selesai tambahkan user baru. Ketikkan adduser "namauser".

  • Selanjutnya kita install aplikasi squirrelmail-nya. Ketikkan apt-get install squirrelmail.

  • Setelah terinstall, kemudian konfigurasi apache2 karena squirrelmail dan apache2 saling berhubungan. Ketikkan nano /etc/apache2/apache2.conf maka akan muncul tampilan seperti dibawah. Tambahkan teks berikut ke baris paling bawah.
include "/etc/squirrelmail/apache2.conf"
Tekan Ctrl + X untuk menyimpan lalu yes dan enter.

  • Kemudian ketikkan ln -s /sur/share/squirrel/ /va/www/mail.
  • Terakhir cek pada browser, ketikkan ipserver/squirrelmail/.

  • Selesai. Untuk login, masukan username dan password pada saat anda membuat user baru tadi.

Kesimpulan

Apabila anda ingin menginstall aplikasi ini, server anda harus sudah terinstall web server. SIlahkan mencoba dan semoga sukses.

Referensi

https://en.wikipedia.org/wiki/SquirrelMail
Ebook blc telkom : buku konfigurasi debian server


Sekian dan terima kasih, maaf bila ada salah dalam pengetikan.

Wassalamu'alaikum warahmatullah wabarakatuh

Previous
Next Post »
Thanks for your comment